Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2018

INFIX-matematika diskrit

Gambar
INFIX matematika diskrit by : alin Apa yang dimaksud dengn Infix, Prefix dan Postfix? Infix, Prefix ataupun Postfix adalah bentuk penulisan operasi matematika, bedanya : Infix - Operator diletakkan di antara Operand Prefix - Operator diletakkan di depan Operand Postfix / Sufix - Operator diletakkan di belakang Operand Contoh : Mengapa harus menggunakan Prefix dan Postfix? Karena infix memiliki beberapa kekurangan, yaitu :       1. Urutan pengerjaan tidak berdasarkan letak kiri atau kanan n ya, tetapi berdasarkan  precedence -nya Contoh :    3 + 4 x 2                   3 + 4 x 2          , maka urutan pengerjaan adalah 4 x 2 dahulu.                   3 + 8                , baru hasilnya ditambah 3                   11       Urutan precedence (dari prioritas tertinggi) adalah sebagai berikut : 1.       - Pemangkatan 2.       - Perkalian dan Pembagian 3.       - Penjumlahan dan Pengurangan.    - Kecuali kalau ada tanda kurung. 2. Menggunak

TREE-MATDIS

Gambar
TREE matematika diskrit by. alinabila haii. balik lagi di blog aku. kali ini di minggu ke 12 tugas matdis aku. kaku bakalan shere ke kalian semua materi yang judulnya unik bgt yaitu tree atau dalam bahasa Indonesianya pohon. unik bukan :). jadi langsung saja kita bahasa mengenai tree ini. yuk simak penjelasan di bawah ini. Definisi Pohon dan Hutan   Pohon (tree) telah digunakan sejak tahun 1857 oleh matematikawan Inggris yang bernama Arthur Cayley untuk menghitung jumlah senyawa kimia.Silsilah keluarga biasanya juga digambarkan pasa bentuk pohon. Pohon (tree) adalah merupakan graf yang tak berarah terhubung yang tidak memuat sirkuit sederhana. D iagram pohon dapat digunakan sebagai alat untuk memecahkan masalah dengan menggambarkan semua alternative  pemecahan. Jadi, dapat disimpulkan bahwa pohon adalah suatu graph yang banyak vertexnya sama dengan n (n>1), jika : ~ Graph tersebut tidak mempunyai lingkar (cycle free) dan banyaknya rusuk (n-1). ~ Graph tersebut