Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2018

Keamanan Sistem Komputer dengan Algoritma RSA

Gambar
KEAMANAN SISITEM KOMPUTER  oleh: Maulida Nabila Akbar 201731268 A. Algoritma 1. Hubungan Keamanan Sistem Komputer dengan Kriptografi RSA Keamanan komputer  merupakan hal terpenting ketika kita mengoperasikan komputer untuk keperluan apapun. Perusahaan besar mestinya memberi porsi lebih untuk meningkatkan keamanan komputer. Alasannya sederhana, apabila keamanan komputer lemah maka hal-hal yang tidak diinginkan pun dapat terjadi dengan mudahnya. Oleh sebab itu, pengguna komputer yang pintar tentu melihat sisi waspada sehingga mengerahkan kemampuan untuk sebisa mungkin keamanan komputer tergolong optimal. Salah satu pengamanannya yaitu dengan menggunakan Algoritma RSA,mengapa? Karena Keamanan algoritma RSA terletak pada tingkat kesulitan dalam memfaktorkan bilangan non prima menjadi faktor primanya, yang dalam hal ini n = p × q. Sekali n berhasil difaktorkan menjadi p dan q, maka φ (n) = (p – 1)x(q – 1) dapat dihitung. Selanjutnya, karena kunci enkrispi PK diumumk